-
Penulis
Iman Herdiana
Di Dago, Bandung, orang-orang muda bergabung dalam Aksi Kamisan menyuarakan solidaritas untuk warga Rempang, Kamis 14 September 2023. (Foto: Prima Mulia/BandungBergerak.id)Solidaritas untuk Rempang Mengalir dari Organisasi Masyarakat Sipil hingga Kampus
PENULIS Iman Herdiana 21 September 2023
Solidaritas Nasional untuk Rempang menemukan indikasi pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM) pada tragedi Rempang.
Masalah Kronis Layanan Kesehatan di Wilayah Terpencil dan Perbatasan Jawa Barat
Penulis Iman Herdiana21 September 2023
Isu-isu kesehatan di sejumlah wilayah terpencil menjadi perhatian Unpar. Wilayah Cirebon menjadi potret ketimpangan di bidang kesehatan di Jawa Barat.
Membandingkan Tarif Kereta Cepat Jakarta Bandung dengan Ongkos Kereta Api dan Kendaraan Pribadi
Penulis Iman Herdiana21 September 2023
Tarif Kereta Cepat Jakarta Bandung diperkirakan 250.000-300.000 rupiah. Angka ini dinilai lebih mahal dibandingkan naik kereta api atau kendaraan pribadi.
Darurat Sampah Menjadi Pekerjaan Rumah Besar Penjabat Wali Kota Bandung
Penulis Iman Herdiana20 September 2023
ITB maupun Unpad soroti darurat sampah Bandung Raya. Ilmuwan turun ke TPA Sarimukti. Masalah ini harus tuntas.
Jawa Barat Lumbung Suara Pemilu 2024, Jumlah Pemilih Terbanyak Kabupaten Bogor
Penulis Iman Herdiana20 September 2023
Pemilih yang terkendala tidak bisa datang ke TPS pada hari H Pemilu 2024 karena beda domisili bisa mengurus melalui mekanisme pindah memilih.
Ranperpres PKUB tidak Berpihak pada Kerukunan Umat Beragama
Penulis Iman Herdiana16 September 2023
Pemerintah merumuskan Peraturan Presiden tentang Pemeliharaan Kerukunan Umat Beragama (Ranperpres PKUB). Banyak pasal bermasalah.
Proses Penelitian Cagar Budaya Stasiun Cicalengka Berjalan Lambat
Penulis Iman Herdiana15 September 2023
Lingkar Literasi Cicalengka mendorong segera penetapan Stasiun Cicalengka sebagai cagar budaya. Stasiun ini menjadi jati diri warga Cicalengka.
Memahami Peluang dan Tantangan Bekerja di Jepang
Penulis Iman Herdiana15 September 2023
Garut sebagai salah satu daerah kantong pekerja migran di Jawa Barat. Tantangan atau kendala buruh migran antara lain Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO).
Bencana Kekeringan belum Beres Terkelola, Banjir di Musim Hujan sudah Mengancam Bandung
Penulis Iman Herdiana14 September 2023
Belum beres ancaman musim kemarau dan kekeringan, pada musim hujan mendatang Bandung diperingatkan akan menghadapi bencana banjir lebih luas.
Mengubah atau Merusak Cagar Budaya RPH Ciroyom Bisa Dipidana?
Penulis Iman Herdiana13 September 2023
Rumah Potong Hewan (RPH) Ciroyom, Bandung, merupakan bangunan heritage golongan A yang dilindungi undang-undang. RPH ini teracam pembangunan jalan layang Ciroyom.