Bekal 2025
Penulis Virliya Putricantika21 Desember 2024
Perempuan mengisi ruang-ruang vital di ranah kehidupan. Di Bandung, kaum hawa mewarnai 2024 dengan berbagai peran yang tak tergantikan.
Diskusi Kerukunan Antarumat Beragama di Kota Bandung Diharapkan Lebih Membumi
Penulis Awla Rajul19 Desember 2024
Formalitas sebaiknya dihindari dalam penyelenggaraan kegiatan tentang toleransi. Memupuk toleransi memerlukan kegiatan berkelanjutan bersama seluruh lapisan umat.
Belum Ada Solusi Ampuh Mengatasi Gunung Sampah Pasar Caringin
Penulis Muhammad Akmal Firmansyah18 Desember 2024
Pengelola Pasar Caringin, Bandung mengklaim sudah melakukan pengolahan sampah sebaik mungkin. Mereka kewalahan menghadapi volume sampah yang terus meningkat.
Perjalanan Ambu Wiwin dalam Harmoni dan Resep Keluarga
Penulis Muhammad Akmal Firmansyah17 Desember 2024
Ambu Wiwin lahir dari keluarga dengan agama beragam. Ayahnya penghayat kepercayaan. Hidup damai dalam perbedaan.
Buruh Jabar Mengawal Kenaikan UMK 2025 Minimal 6,5 Persen
Penulis Awla Rajul17 Desember 2024
Upah Minimum Provinsi (UMP) telah ditetapkan 6,5 persen. Maka, para buruh menuntut kenaikan UMK kabupaten/kota di Jabar minimal 6,5 persen.
Laga Riverside Forest FC di Liga Empat, Tetap Mengkampanyekan Sepak Bola untuk Rakyat
Penulis Muhammad Akmal Firmansyah16 Desember 2024
Manajemen, pemain, dan suporter melebur tanpa jarak di Riverside Forest FC. Target mereka menjadi pemain profesional sambil terus mengkritik kultur sepak bola.
Warga Bandung Mengeluhkan Galian Kabel tidak Beres-beres, Bikin Jalanan Macet dan Kecelakaan
Penulis Muhammad Akmal Firmansyah16 Desember 2024
Galian-galian kabel di Kota Bandung tak kunjung selesai. Minim penerangan dan rambu peringatan sampai memakan korban.
Melihat Orang-orang Muda Bandung dari Kelompok Minoritas Merajut Demokrasi
Penulis Muhammad Akmal Firmansyah14 Desember 2024
Sabeh, Apel, dan Yeni berasal dari kelompok minoritas rentan. Mereka aktif menyuarakan pentingnya membela demokrasi yang menjunjung keberagaman.
Susah Payah Kaum Penghayat Bandung dan Cimahi dalam Meraih Kesetaraan
Penulis Nabila Eva Hilfani 14 Desember 2024
Para penghayat harus menempuh bermacam rintangan demi memperoleh pelayanan dari negara. Mereka harus tegar meski dibayang-bayangi diskriminasi.
Mendiskusikan Emma Poeradiredja di Pasar Biru Liogenteng, Mengenalkan Peran Penting Perempuan dengan Literasi
Penulis Muhammad Akmal Firmansyah14 Desember 2024
Pasar Biru, sebuah festival literasi yang mendekatkan buku kepada warga kampung kota Liogenteng. Pameran buku ini berlangsung sampai Minggu, 15 Desember 2024.