-

Penulis
Salma Nur Fauziyah
Suasana persidangan demonstrasi Agustus di PN Bandung, 14 Januari 2026. (Foto: Virliya Putricantika/BandungBergerak)Sidang Demonstran Agustus Bandung Berlanjut, Ahli Ungkap Bahaya Molotov Bersifat Relatif
PENULIS Salma Nur Fauziyah 22 Januari 2026
PN Bandung menggelar sidang pledoi dan pemeriksaan ahli terhadap terdakwa aksi Agustus–September 2025. Tujuh terdakwa tunda pledoi.
Lihat SemuaDua Puluh Tahun Intan Paramaditha Menuliskan Cerita Perempuan Monster
Penulis Salma Nur Fauziyah22 Januari 2026
Intan Paramaditha mengisi diskusi buku di Bandung. Mendapatkan pertanyaan apakah ia pernah mengalami pengalaman horor?
PULIHKAN LUKA TAK KASAT MATA: CS Writer’s Club dan Melihat Lebih Jernih, Ruang-ruang Alternatif dari Kesepian
Penulis Salma Nur Fauziyah7 Januari 2026
CS Writer’s Club dan kampenye Melihat Lebih Jernih sama-sama membuka ruang alternatif untuk mencapai kesejahteraan psikologis.
LARI DULU, UPLOAD NANTI: Manfaat Lari Dirasakan Suci dan Fauziansyah, Sejahtera Fisik dan Mental
Penulis Salma Nur Fauziyah30 Desember 2025
Di tengah marak pelari kalcer di Bandung tersingkap manfaat lari bagi kesehatan fisik dan mental. Lari berpotensi memperpanjang umur dan mengurangi depresi.
Kisah Para Perempuan di Tengah Perampasan Lahan di Nusantara
Penulis Salma Nur Fauziyah21 Desember 2025
Buku Pembangunan Untuk Siapa? Kisah Perempuan di Kampung Kami didiskusikan di Perpustakaan Bunga di Tembok. Memuat pengalaman perempuan menghadapi konflik agraria.
Renungan Musim Hujan, Jejak Duka di Sungai Cikapundung
Penulis Salma Nur Fauziyah8 Desember 2025
Pameran Susur Baur menampilkan karya yang menggugah, memanggil memori akan tiga santri yang terseret arus pada Maret 2024.
Mendiskusikan Kehidupan Orang Bajau di The Room 19: Tersisih di Laut Sendiri
Penulis Salma Nur Fauziyah1 Desember 2025
Tak mengenal batas negara, suku Bajau di Indonesia justru terjebak aturan modern, stigma, hingga kriminalisasi. Dikisahkan dalam novel Manusia Perahu Terakhir.
Diskusi Buku Antony Loewenstein di Bandung: Membedah Bisnis Senjata Israel, Palestina Sebagai Laboratorium Uji Coba
Penulis Salma Nur Fauziyah21 November 2025
Gencatan senjata di Palestina dinilai omong kosong. Teknologi militer Israel terus diuji dan dijual ke berbagai rezim di dunia.
Menyambut Japanese Film Festival di Bandung, Mengapa Animasi Jepang Begitu Mengena di Hati Penonton Dunia?
Penulis Salma Nur Fauziyah13 November 2025
Diskusi di The Room 19, Bandung menelusuri proses kreatif di balik adaptasi novel dan komik menjadi film animasi di Jepang.
Kaum Hawa Bercerita: Peluncuran Antologi Cerpen Perempuan yang Menulis Langit dari Bandung
Penulis Salma Nur Fauziyah10 November 2025
Peluncuran buku Antologi Cerpen Perempuan yang Menulis Langit dari Bandung berlangsung meriah di acara Ruang Kata, kolaborasi komunitas literasi Kembang Kata.











