PELAJAR BERSUARA: Pemilu 2024, Pesta Demokrasi Tanpa Etika Lingkungan Hidup
Penulis Adli Firlian Ilmi5 Maret 2024
Maraknya alat peraga kampanye (APK) berakhir menjadi sampah yang mengancam lingkungan hidup. Pesta demokrasi 2024 minus etika lingkungan hidup.
Perang dan Perubahan Iklim, Mengamati Konflik Israel-Hamas dalam Perspektif Lingkungan Hidup
Penulis Fariz Reza Ferdiansyah2 Maret 2024
Serangan Israel dalam 60 hari pertama menghasilkan 281.000 metrik ton CO2 atau setara dengan pembakaran 150.000 ton batu bara.
Orang Muda Berkoalisi Menuntut Keadilan Ekologis di Jawa Barat, Soroti Penanganan Sampah Hingga Proyek Strategis Nasional
Penulis Muhammad Akmal Firmansyah23 Desember 2023
Provinsi Jawa Barat sebagai penggerak perekonomian nasional berhadapan dengan masalah memburuknya kondisi lingkungan hidup. Masyarakat dihantui bencana lingkungan.
MAHASISWA BERSUARA: Peraturan tentang Lingkungan Hidup Kurang Taji dalam Mengatasi Pengelolaan Sampah di Indonesia
Penulis Gregorius Paskalis6 Juli 2023
Indonesia sudah memiliki peraturan perundang-undangan tentang pengelolaan sampah. Namun belum efektif menanggulangi produksi sampah rumah tangga maupun industri.
Co-firing Biomassa, Akal-akalan Memperpanjang Umur PLTU
Penulis Awla Rajul16 Maret 2023
Koalisi untuk Energi Bersih (Kutub) Jawa Barat menolak teknologi co-firing. Dituding solusi palsu menurunkan emisi, dan akal-akalan demi memperpanjang usia PLTU.
Antroposentrisme
Penulis Cheryl Natasha4 Januari 2023
Kubu antroposentrisme merasa bahwa manusialah pusat kehidupan. Alam dan manusia adalah kawan yang seharusnya berjalan beriringan.
Green Camp: Belajar Tentang Alam Secara Alami
Penulis Wahyu Prastama4 Januari 2023
Belajar tentang alam dalam program Green Camp yang diselenggarakan oleh Universitas Katolik Parahyangan.
Anak Sungai Citarum Ikut Menjadi Sungai Terkotor di Dunia: Siapa Bertanggung Jawab?
Penulis Alya Nurfakhira Zahra20 Desember 2022
Sungai Citarum mendapat gelar sungai terkotor di dunia, begitu juga anak sungainya. Cikapundung salah satunya.
Gung Kayon: Memantas Diri pada Alam dengan Panel Surya
Penulis Sherani Soraya Putri8 Desember 2022
Memanfaatkan alam untuk mendapatkan energi. Perlu memahami alam.
Cara Perhutana Membangun Hutan di Majalengka ala Kavling Properti
Penulis Ahmad Fikri3 Desember 2022
Masyarakat berkesempatan membeli lahan untuk membangun hutan. Fisik lahan untuk hutan konservasi, sertifikat hak miliknya dikonversi jadi NFT.