-
Penulis
Sarah Ashilah
Pertumbuhan kendaraan jauh lebih pesat dibandingkan pertumbuhan panjang jalan. (Olah data: Sarah Ashilah)Data Pertumbuhan Jumlah Kendaraan Bermotor di Kota Bandung 1996-2020, Melonjak Tiga Kali Lipat
PENULIS Sarah Ashilah 17 Desember 2023
Laju pertumbuhan jumlah kendaraan bermotor di Kota Bandung amat pesat. Karena sistem transportasi publlik jauh dari siap, kendaraan pribadi jadi andalan.
Data Pemberian ASI Eksklusif pada Bayi di Kota Bandung 2013-2020, Anjlok di Tahun Pandemi
Penulis Sarah Ashilah16 Desember 2023
Tren jumlah bayi penerima ASI eksklusif di Kota Bandung mengalami kenaikan sejak tahun 2013. Anjlok di tahun pertama pandemi Covid-19.
Data Sembilan Lintasan Trayek Angkot dengan Jumlah Armada Terbanyak di Kota Bandung Tahun 2021, Abdul Muis-Cicaheum di Urutan Pertama
Penulis Sarah Ashilah12 September 2023
Ada 35 trayek angkot di Kota Bandung. Membingungkan pengguna karena tidak ada media pandu berisi informasi lengkap tentang layanan transportasi publik ini.
Data Jumlah Pedagang Kaki Lima (PKL) dan Pelaku Usaha Kecil dan Menengah yang Terdaftar di Kota Bandung Tahun 2021
Penulis Sarah Ashilah22 Juni 2023
Jumlah pedagang kaki lima (PKL) di Kota Bandung tercatat jauh lebih sedikit dibandingkan jumlah pelaku usaha kecil dan menengah (UKM). Urusan pendataan.
Data Jumlah Potensi Kendaraan Bermotor di Kota Bandung 2005-2020: Melonjak Nyaris tanpa Kendali
Penulis Sarah Ashilah16 Desember 2022
Dalam satu dekade, kenaikan jumlah kendaraan bermotor di Kota Bandugn mencapai tiga kali lipat. Berimas pada masalah kemacetan, polusi udara, dan kenaikan suhu.
Data Partikel Polusi Debu di Jalan Kota Bandung 2018-2020: Jauh di Atas Ambang Batas Aman, Turun di Tahun Pandemi
Penulis Sarah Ashilah11 Mei 2022
Data menunjukkan betapa parah polusi udara, terutama bersumber emisi kendaraan, di jalan-jalan Kota Bandung. Di tahun pandemi Covid-19 angkanya turun.
Data Partikel Debu di Terminal Kota Bandung 2018-2020, Terminal Bundaran Cibiru Paling Berdebu
Penulis Sarah Ashilah20 April 2022
Terminal merupakan tempat paling berdebu di Kota Bandung. Dibandingkan yang lain, Terminal Bundaran Cibiru ada di urutan pertama.
Data Pelepasan Emisi di Kota Bandung 2001-2020, Terbesar di Tahun 2004
Penulis Sarah Ashilah15 April 2022
Dalam kurun 2001-2020, total emisi yang terlepas di Kota Bandung mencapai 23,9 kiloton. Di periode yang sama, 44 hektare kawasan tutupan pohon lenyap.
DATA BICARA: Kota Bandung Semakin Panas, Luas Ruang Terbuka Hijau (RTH) Sulit Ditambah
Penulis Sarah Ashilah14 April 2022
Kota Bandung terus memanas, tak lagi sesejuk di masa lalu. Dalam kurun bersamaan, penambahan luas ruang terbuka hijau (RTH) berjalan sangat lambat.
Data Penduduk Kota Bandung berdasarkan Pekerjaan 2020, Pelajar dan Mahasiswa Terbanyak
Penulis Sarah Ashilah16 Februari 2022
Di Kota Bandung, kelompok pelajar dan mahasiswa merupakan yang terbanyak, dengan jumlah mencapai 544.300 orang. Penganggur ada di urutan ketiga.