• Penulis

    Sundea

Jenama Jon karya Daffa Sani Azani. (Foto: Ihsan Achdiat)

SALAMATAKAKI #27: Sua Kita dengan Ragam Nama Jon Kastella

PENULIS Sundea 19 Desember 2023

Musisi balada (alm.) Jon Kastella bermusik sepenuhnya karena cinta pada musik itu sendiri dengan syair-syair baik; sedari SMP hingga di kampus-kampus Jatinangor.

SALAMATAKAKI #26: Yang Lebih Besar daripada Pak Raden

Penulis Sundea7 November 2023

Pameran arsip “Suyadi: Kucing, Peci, dan Pak Raden” menampilkan benang merah yang konsisten dari kiprah Suyadi pencipta tokoh Pak Raden dalam film boneka Si Unyil.

SALAMATAKAKI #25: Setiabudi 56, Lou Belle, Marine, dan Ingatan-ingatan

Penulis Sundea24 Oktober 2023

Sejarah mencatat Marine Ramdhani sebagai salah satu pendiri FFWD Reccords. Ia juga pendiri Lou Belle yang menjadi persinggahan dan ruang kreatif dari waktu ke waktu.

SALAMATAKAKI #24: Tinkering dan Euforia Bentuk

Penulis Sundea3 Oktober 2023

Chad Williem, Erwin alias Merxdar, Dika Toolkit, dan Rangga Maulana Koto menyajikan karya di luar zona aman masing-masing dalam pameran Euforia Bentuk.

SALAMATAKAKI #23: Vici Book Club Hendak Menaklukkan Siapa?

Penulis Sundea19 September 2023

Vici Book Club adalah kelab membaca yang digagas Savitri Agnesia. Bertemu rutin sebulan sekali mendiskusikan buku pilihan masing-masing dari tema pilihan bersama.

SALAMATAKAKI #22: Mendaras Aman Pertama

Penulis Sundea29 Agustus 2023

Band Soulm merilis singel terbarunya “Aman Pertama” di taman mungil toko kue The Deli Bakes Bandung. Membawakan ingatan tentang kenyamanan paling lugu dan mendasar.

SALAMATAKAKI #21: Di Balik Berang-berang yang Tak Pulang-pulang

Penulis Sundea16 Agustus 2023

Bandung Philharmonic menyiapkan drama musikal dengan naskah dan komposisi yang ditulis sendiri oleh anak-anak. Akan dipentaskan 19 Juli 2023 di IFI Bandung.

SALAMATAKAKI #20: Aloha Om Supomo, Aloha Senikanji

Penulis Sundea1 Agustus 2023

Buku Senikanji karya Felix Dass menukil karya-karya Paulus Supomo dalam gambar dan cerita yang “ditabrakkan” dalam satu paket.

SALAMATAKAKI #19: Cerita Random dari Cihanjuang 10

Penulis Sundea18 Juli 2023

Radio Mix FM bertahan di tengah kian murungnya bisnis penyiaran.. Menyewakan sebagian pekarangan untuk aktivitas pengepulan rongsok.

Salamatakaki #18: Membangun Parahyangan Orchestra dengan Cinta dan Hormat

Penulis Sundea27 Juni 2023

Universitas Katolik Parahyangan (Unpar) Bandung mendirikan kelompok orkestra yang dinamai Parahyangan Orchestra (Parchestra). Sengaja dibangun berbasis komunitas.

Lihat Semua
//