Tak Ada Partai Politik yang Berkampanye Melindungi Hak-hak Digital Kelompok Minoritas

Penulis Muhammad Akmal Firmansyah19 Februari 2024

Kelompok minoritas rentan di ranah digital. Dalam kehidupan nyata mereka juga mesti ekstra hati-hati ketika mengekspresikan keyakinannya.

SURAT DARI TAIWAN #2: Menjadi Muslim yang Minoritas

Penulis Irfan Muhammad21 April 2022

Di Taiwan, iman saya dihargai. Saya bisa leluasa mendirikan salat di taman-taman kota. Di restoran tempat bekerja, para pemilik menghormati saya sebagai Muslim.

PILKADA JABAR 2024: Pilihlah Pemimpin yang Menghormati Kelompok-kelompok Rentan dan Minoritas

Penulis Yopi Muharam30 Oktober 2024

Kelompok-kelompok rentan dan minoritas di Jawa Barat diharapkan menggunakan hak pilihnya untuk memilih pemimpin yang berpihak pada demokrasi dan keberagaman.

Minoritas Gender dan Seksual Dihantui Rancangan Peraturan Diskriminatif

Penulis Awla Rajul29 Juli 2024

Minoritas gender dan seksual hidup dalam kultur yang cenderung menstigma. Nasib mereka semakin rentan dengan hadirnya peraturan-peraturan diskriminatif.

Mempertanyakan Raperda Anti-LGBTQ, Menuntut Ruang Aman bagi Kelompok Minoritas Gender di Kota Bandung

Penulis Emi La Palau14 Maret 2024

Pembahasan Raperda anti-LGBTQ di Kota Bandung dikhawatiran mempertebal diskriminasi. Harapan kelompok minoritas gender hidup aman ibarat pungguk merindukan bulan.

SUBALTERN #39: Hak Minoritas Menurut Will Kymlicka

Penulis Syarif Maulana13 Februari 2024

Will Kymlicka dalam bukunya Multicultural Citizenship (1995) menyarankan pembelaan pada hak dan kemerdekaan individu sebagai penyelesaian problem multikulturalisme.

PILGUB JABAR 2024: Sosialisasi Pilkada Masyarakat Adat Cigugur, Pemenuhan Hak-hak Politik Suku-Suku Minoritas Sering Kali Terkendala

Penulis Iman Herdiana1 Agustus 2024

Sosialisasi pemilihan di masyarakat adat Cigugur diharapkan dapat memberikan informasi pelaksanaan Pilkada Serentak yang akan diselenggarakan 27 November 2024.

Malu-malu Membawa Isu Kelompok Minoritas Rentan dalam Pilgub Jabar 2024

Penulis Ahmad Fikri15 Mei 2024

Partai politik mulai menyinggung persiapan pilkada serentak Jawa Barat. Belum ada yang berani mengangkat isu spesifik terkait kelompok minoritas rentan.

//