Fikom Unisba dan Tular Nalar Mafindo Menggelar Pelatihan Literasi Digital untuk Pemilih Pemula

Penulis Ahmad Fikri30 Oktober 2023

Pemilih pemula menjadi kelompok pemilih yang rentan terpapar informasi hoaks yang tumbuh subur menjelang pemilu.

Bergerak Bersama Tular Nalar - Mafindo, Sekolah Kebangsaan Literasi Digital untuk Pemilih Pemula di SMAN 1 Cililin

Penulis Yopi Muharam27 Agustus 2024

Orang-orang muda dari SMAN 1 Cililin mendapatkan pelatihan Sekolah Kebangsaan yang merupakan program Tular Nalar Mafindo untuk menyongsong Pilkada.

Menyemangati Lansia dengan Pelatihan Literasi Digital yang Digagas Tular Nalar Mafindo

Penulis Iman Herdiana18 Juli 2024

Selain mendapatkan ilmu tentang literasi digital, para lansia juga bisa mendapatkan kegiatan dan teman-teman baru. Mereka merasa bahagia.

Tular Nalar, Mengajak Pemilih Pemula Memahami Pemilu

Penulis Muhammad Akmal Firmansyah12 Desember 2023

Partisipasi para pemilih pemula sangat krusial untuk keberlangsungan demokrasi Indonesia. Generasi Z ini diajak untuk lebih sadar politik dan menentukan arah bangsa.

Bergerak Bersama Tular Nalar, Literasi Digital untuk Para Lansia

Penulis Yopi Muharam28 September 2024

Tular Nalar – Mafindo dan BandungBergerak berkolaborasi dengan Persistri menggelar Akademi Digital Lansia (ADL). Mendekatkan lansia pada teknologi digital.

Pelatihan Bersama Tular Nalar Mafindo, Menjadikan Perkembangan Dunia Digital Positif bagi Kehidupan Para Lansia

Penulis Tim Bergerak Project24 Agustus 2024

Lansia perlu belajar seumur hidup agar dapat menyesuaikan diri dengan perkembangan zaman yang terjadi terutama di dunia digital.

Gerakan Literasi Digital dari Tular Nalar Mafindo untuk Orang Muda dan Lansia

Penulis Iman Herdiana6 Juli 2024

Pilkada serentak akhir 2024 ini diperkirakan akan menghasilkan banjir informasi yang berbau politik. Diperlukan literasi digital untuk orang muda dan lansia.

MAHASISWA BERSUARA: Mengembangkan Imajinasi Matematis untuk Mengasah Nalar Siswa

Penulis Agatha Parameswari Galuh Setyono 27 Januari 2024

Mengerjakan latihan soal matematika secara terus menerus berperan membentuk imajinasi matematis yang akan memperluas pola pikir dan penalaran para siswa.

Jokowi, Mitos Politik, dan Kematian Nalar Publik

Penulis Ari Ganjar Herdiansah 3 Februari 2024

Ketika politisi menggunakan mitos politik secara berlebihan, kita patut curiga ada sesuatu yang disembunyikan dari sorotan publik.

SUARA SETARA: Kasus KDRT Dibuat Konten Prank, Matinya Nalar Berpikir Demi Adsense

Penulis Agida Hafsyah dan Rizal Bayhaqi25 Oktober 2022

Pelapor kasus KDRT memerlukan dukungan semua pihak. Diperlukan kampanye luas untuk melindungi korban.

//