Duo Muller Menghadirkan Saksi yang Menyatakan Bahwa Mereka Keturunan Sah Muller
Penulis Awla Rajul28 September 2024
Keterangan saksi dianggap palsu oleh warga Dago Elos. Saksi juga tidak pernah melihat dokumen resmi terdakwa menyandang nama Muller.
Muller Bersaudara Divonis 3 Tahun 6 Bulan Penjara
Penulis Awla Rajul14 Oktober 2024
Majelis hakim menyatakan duo Muller terbukti sah dan meyakinkan mempergunakan akta otentik yang isinya keterangan palsu dalam perkara tanah Dago Elos.
Duo Muller Ditahan Polda Jabar, Warga Dago Elos Mewaspadai Praperadilan
Penulis Tim Redaksi19 Juli 2024
Warga Dago Elos terus mengawal proses hukum setelah Heri Hermawan dan Dodi Rustandi resmi ditahan Polda Jabar.
AN OPEN LETTER TO KING WILLEM-ALEXANDER: Is It True that the Three Muller Brothers Are Relatives of the Dutch Royal Family?
Penulis Hilma Safitri30 Agustus 2023
First, is the Muller family related to the Dutch Royal Family? Secondly, is it true that Queen Wilhelmina once commissioned George Hendrikus Wilhelmus Muller?
Warga Dago Elos Menyiapkan Saksi-saksi untuk Melawan Keluarga Muller
Penulis Awla Rajul21 Agustus 2024
Pekan depan sidang penipuan dokumen tanah Dago Elos dengan terdakwa Heri Hermawan Muller dan Dodi Rustandi Muller memasuki agenda pemeriksaan saksi-saksi.
Duo Muller Dituntut 5 Tahun 6 Bulan Penjara, Pengembangan Penyidikan Kasus Pemalsuan Dokumen Tanah Dago Elos agar Dilanjutkan
Penulis Muhammad Akmal Firmansyah3 Oktober 2024
Jaksa menuntut duo Muller Herry Hermawan dan Doddy Rustandi dengan pasal 263 ayat 2 KUHP Jo pasal 55 ayat 1 ke KUHPidana tentang pemalsuan.
Pengadilan Rakyat Dago Elos Memvonis Bersalah Trio Muller dan PT. Dago Inti Graha
Penulis Awla Rajul22 Mei 2024
Pengadilan Rakyat juga menyatakan, rakyat Dago Elos adalah pemilik sah tanah Dago Elos dan negara harus mengusut kasus mafia tanah.
Sidang Pemalsuan Dokumen Tanah Dago Elos, Jaksa Berharap Majelis Hakim Menolak Nota Keberatan Terdakwa Duo Muller
Penulis Awla Rajul13 Agustus 2024
JPU menilai dugaan tindak pidana Heri Hermawan Muller dan Dodi Rustandi Muller dalam pemalsuan dokumen tanah Dago Elos bisa dilanjutkan sampai akhir.
Sidang Tanah Dago Elos, Akta Kelahiran Muller Bersaudara Diduga Palsu
Penulis Awla Rajul20 September 2024
Akta kelahiran Muller bersaudara dibubuhi tanda tangan identik Kepala Disdukcapil Kabupaten Bandung. Tanda tangan ini dibantah oleh mantan Kepala Disdukcapil.
Duo Muller Tersangka Penipuan, Harapan Baru Bagi Perjuangan Warga Dago Elos
Penulis Tim Redaksi8 Mei 2024
Jalan panjang yang dilalui warga Dago Elos mendapatkan titik terang. Dua keluarga Muller ditetapkan menjadi tersangka oleh Polda Jabar.
Perlawanan Rakyat Dago Elos di Meja Hijau, 18 Fakta Persidangan yang Menjerat Keluarga Muller
Penulis Pahmi Novaris 22 Oktober 2024
Sedikitnya ada 18 fakta persidangan yang mendorong hakim untuk menjatuhkan vonis bersalah terhadap Heri Hermawan Muller dan Dodi Rustandi Muller.
PAYUNG HITAM #38: Tupai Bisa Jatuh, Hei Muller Jangan Angkuh!
Penulis Rizki Fauzan1 Agustus 2024
Warga Dago Elos paham betul ditahannya Muller bersaudara bukanlah akhir dari perjuangan mengalahkan mafia tanah.
Dago Elos Memanggil, Aliansi Mahasiswa Menuntut Pemkot Bandung Membela Hak-hak Warga yang Terancam Keluarga Muller
Penulis Tim Redaksi20 Februari 2024
Pemkot Bandung dituntut berpihak kepada warga Dago Elos yang tinggal turun-temurun di kampung halaman mereka. Mahasiswa diajak bersolidaritas menolak penggusuran.
Sidang Pemalsuan Dokumen Tanah Dago Elos, Nama Muller Tidak Tercatat di Sistem Informasi Administrasi Kependudukan
Penulis Muhammad Akmal Firmansyah9 September 2024
Asal-usul nama Muller penting bagi pengadilan. Apakah kedua terdakwa benar-benar memiliki bukti menyandang nama Muller? Nama ini mereka pakai untuk menggugat.
Hajat Kemenangan Warga Dago Elos Menyambut Vonis Bersalah Muller Bersaudara
Penulis Nabila Eva Hilfani 15 Oktober 2024
Warga Dago Elos konvoi menyuarakan bahwa rakyat bisa menang melawan penggusuran. Kuncinya kompak dan melawan.
Warga Dago Elos Menuntut Duo Muller Segera Diseret ke Pengadilan
Penulis Muhammad Akmal Firmansyah22 Juli 2024
Meski mengajukan sidang praperadilan, berkas perkara Heri Hernawan dan Dodi Rustandi Muller dinyatakan lengkap dan akan segera masuk agenda persidangan.
Warga Dago Elos Melengkapi Bukti-bukti Dugaan Pemalsuan Dokumen Tanah oleh Keluarga Muller
Penulis Awla Rajul23 September 2023
Forum Dago Melawan telah mengumpulkan bukti-bukti dugaan pemalsuan dokumen tanah oleh keluarga Muller yang mengklaim ahli waris dan utusan ratu Belanda.
Sidang Perkara Pemalsuan Dokumen Tanah Dago Elos Membeberkan Asal-usul Penambahan Nama Muller oleh Terdakwa
Penulis Muhammad Akmal Firmansyah3 September 2024
Tahun 1988 terdakwa Heri Herawan dan Dodi Rustandi tidak menyandang nama Muller di belakang nama mereka, sesuai keterangan Disdukcapil Kabupaten Bandung dan KUA.
Muller Bersaudara Memohon Dibebaskan dari Jeratan Hukum Pidana Pemalsuan Dokumen Tanah Dago Elos
Penulis Awla Rajul8 Oktober 2024
Jaksa yakin memiliki bukti-bukti kuat bahwa kedua terdakwa Muller bersaudara bersalah dan melakukan pemalsuan dokumen tanah Dago Elos.
Warga Dago Mendesak Kejati Jabar Mempercepat Proses Peradilan Duo Muller
Penulis Muhammad Akmal Firmansyah15 Juli 2024
Kejati Jabar dinilai lambat dalam menangani kasus keluarga Muller yang sudah lama ditetapkan sebagai tersangka oleh Polda Jabar.
Surat Terbuka untuk Raja Willem-Alexander: Benarkah Tiga Bersaudara Muller Merupakan Kerabat Keluarga Kerajaan Belanda?
Penulis Hilma Safitri30 Agustus 2023
Pertama, benarkah keluarga Muller berkerabat dengan keluarga Kerajaan Belanda? Kedua, benarkah Ratu Wilhelmina pernah menugaskan George Hendrikus Wilhelmus Muller?
Hakim Menolak Keberatan Terdakwa Muller, Perkara Sidang Pemalsuan Dokumen Tanah Dago Elos Dilanjutkan
Penulis Muhammad Akmal Firmansyah20 Agustus 2024
Warga Dago Elos menyiapkan saksi-saksi yang menguatkan bahwa keluarga Muller bersalah dalam perkara penipuan dokumen tanah.
Warga Dago Elos Terus Mengawal Kasus Pidana Keluarga Muller, Jalan Panjang Menuju Peluang Mengubah Putusan Mahkamah Agung
Penulis Emi La Palau8 Mei 2024
Penetapan tersangka Heri Hermawan Muller dan Dody Rustendi Muller oleh Polda Jabar sebagai kemenangan kecil yang harus terus dijaga dan dikawal,
Hakim Pengadilan Tinggi Menolak Permohonan Banding Duo Muller, Mereka Tetap Ditahan
Penulis Muhammad Akmal Firmansyah16 November 2024
Pengadilan Tinggi menguatkan keputusan PN Bandung bahwa Heri Hermawan dan Doddy Rustandi tetap bersalah dan ditahan atas kasus pemalsuan dokumen tanah Dago Elos.
Warga Mengawal Sidang Pemalsuan Tanah Dago Elos, Kuasa Hukum Keluarga Muller Meminta Jangan Sebut Mereka Mafia Tanah
Penulis Muhammad Akmal Firmansyah6 Agustus 2024
Kuasa hukum keluarga Muller menyampaikan nota keberatan. Warga yakin dengan dakwaan jaksa tentang pemalsuan dokumen tanah Dago Elos.
Keterangan Bos PT. Dago Inti Graha dalam Menyokong Keluarga Muller untuk Menggugat Warga Dago Elos, Semata-mata Urusan Bisnis
Penulis Awla Rajul18 September 2024
Sidang pemalsuan dokumen tanah Dago Elos menghadirkan saksi bos PT. Dago Inti Graha Jo Budi Hartanto. Urusan bisnis melatarbelakangi sengketa lahan ini.
Dua Anggota Keluarga Muller Ditetapkan Tersangka oleh Polda Jabar, Perjuangan Warga Dago Elos Akhirnya Membuahkan Hasil
Penulis Muhammad Akmal Firmansyah7 Mei 2024
Polda Jabar menyatakan Heri Hermawan Muller dan Dody Rustendi Muller sebagai tersangka atas kasus dugaan pidana penipuan terkait sengketa Dago Elos.
Warga Dago Elos Bercukur Sampai Plontos, Menumbuhkan Babak Baru Setelah Vonis Bersalah Muller
Penulis Yopi Muharam16 Oktober 2024
Vonis bersalah Muller bersaudara jauh lebih rendah dari penderitaan warga yang hidup dalam ancaman penggusuran selama bertahun-tahun.
Sidang Praperadilan Ditolak, Duo Muller Didakwa Empat Pasal tentang Pemalsuan Dokumen Tanah Dago Elos
Penulis Awla Rajul30 Juli 2024
Jaksa menemukan bukti-bukti pemalsuan dokumen tanah Dago Elos, Bandung oleh duo Muller. Hakim menolak pengajuan praperadilan.
Warga Dago Elos Mendesak Polda Jabar Segera Memproses Laporan Tindak Pidana Tiga Bersaudara Muller
Penulis Awla Rajul11 Februari 2024
Sudah tujuh bulan, laporan tindak pidana pemalsuan yang dilayangkan warga Dago Elos belum juga menemui titik terang. Berpacu waktu dengan hari penggusuran.
Sidang Pemalsuan Dokumen Tanah Dago Elos, Saksi-saksi Membeberkan KTP dan Akta Kelahiran Duo Muller
Penulis Muhammad Akmal Firmansyah5 September 2024
KTP dan akta kelahiran Heri Hermawan dan Dodi Rustandi, terdakwa perkara pemalsuan dokumen tanah Dago Elos, tidak mencantumkan nama Muller.