Tol Dalam Kota akan Meningkatkan Jumlah Kendaraan Pribadi, Angkutan Massal Adalah Solusi Mengatasi Kemacetan di Bandung

Penulis Iman Herdiana24 April 2024

Tol Dalam Kota Bandung akan dibangun tahun ini. Pakar transportasi dan tata kota khawatir jumlah kendaraan pribadi meningkat dan kemacetan semakin parah.

Kemacetan dan Krisis Lingkungan di Balik Pembangunan Tol Gedebage (Cigatas)

Penulis Emi La Palau11 Januari 2022

Pembangunan Tol Gedebage mesti memerhatikan aspek lingkungan, ekonomi rakyat kecil, dan dampaknya pada penggunaan kendaraan pribadi.

Menghitung Kerugian Sosial, Ekonomi, dan Lingkungan karena Kemacetan di Kota Bandung

Penulis Iman Herdiana12 Februari 2023

Simpang Soekarno Hatta-Jalan Ibrahim Adjie (Kiaracondong) atau lampu merah Samsat dinilai sudah jenuh. Kemacetan kerap terjadi karena tingginya jumlah kendaraan.

Pembangunan Jalan TOL Dalam Kota Bandung Bukan Solusi Mengatasi Kemacetan

Penulis Muhammad Akmal Firmansyah2 Maret 2024

Tol dalam kota Jakarta membuktikan bahwa kemacetan tetap saja terjadi. Benahi transportasi umum Kota Bandung adalah solusinya.

Data 15 Permasalahan Utama di Kota Bandung 2019, Kemacetan dan Sampah Jadi Yang Paling Berat

Penulis Sarah Ashilah6 Januari 2022

Kemacetan lalu lintas menjadi permasalahan paling berat yang dihadapi Kota Bandung. Sampah, menciutnya lapangan kerja, serta akses air bersih menyusul.

MEMBEDAH KEMACETAN KOTA BANDUNG #4: Masyarakat Mau Beralih dari Kendaraan Pribadi, Transportasi Publiknya Belum Memadai

Penulis Awla Rajul3 Januari 2023

Bukan jalan layang atau jalan bawah tanah, transportasi publik adalah solusi mengurai kemacetan Bandung. Tapi pembenahan transportasi publik belum prioritas.

KADO 214 TAHUN KOTA BANDUNG: Perkara Parah Kemacetan

Penulis Nabila Eva Hilfani 3 September 2024

Kota Bandung semakin tua menjelang hari jadi 25 September nanti, yaitu 214 tahun. Permasalahan kemacetan pun semakin rumit.

Mampukah Mengurai Kemacetan Kota Bandung dengan Sepeda?

Penulis Iman Herdiana23 Juni 2023

Jika rata-rata panjang kendaraan 2,5 meter, maka antrean kendaraan di Kota Bandung bisa mencapai 3 ribu km. Panjang jalan Kota Bandung hanya 1.172,78 km.

MEMBEDAH KEMACETAN KOTA BANDUNG #3: Ratapan Pengguna Roda Empat

Penulis Awla Rajul4 Oktober 2022

Lalu lintas Kota Bandung ibarat benang kusut. Jumlah mobil meningkat, jalan sempit, parkir liar, dan kacaunya lampu lalu lintas. Jalan layang bukan solusi kemacetan.

MAHASISWA BERSUARA: Mencari Akar Kemacetan, Melihat Kembali Arah Pembangunan Transportasi Umum Kota Bandung

Penulis Patrick Rafael Wijaya16 Juli 2024

Konektivitas antarmoda akan mendorong ekosistem transportasi umum lebih terintegrasi sehingga jangkauan layanannya bisa diandalkan. Sayang, masih jauh dari realitas.

Mengurai Kemacetan Gedebage tidak Cukup dengan Exit Tol KM 149

Penulis Awla Rajul4 Mei 2023

Exit Tol KM 149 Gedebage tidaka akan efektif mengurai kemacetan di kawasan masjid Al Jabbar. Jalan sekitar Gedebage harus diperlebar.

Braga Beken dan Kemacetan di Kota Bandung

Penulis Jejen Jaelani13 Mei 2024

Program Braga Bebas Kendaraan atau Braga Beken cenderung menjadi sebatas program pariwisata dengan berbagai ekses masalah di belakangnya.

MEMBEDAH KEMACETAN KOTA BANDUNG #1: Kota Kembang Lautan Kendaraan Pribadi

Penulis Awla Rajul21 Februari 2022

Kota Bandung sedang sibuk membangun flyover untuk mengatasi kemacetan di saat membanjirnya volume kendaraan pribadi. Apa kabar dengan transportasi publik?

CERITA ORANG BANDUNG #63: Kisah Pak Ogah yang Bertahan di Belantara Kemacetan Bandung

Penulis Emi La Palau28 Februari 2023

Menjadi Pak Ogah tak serta-merta bisa langsung turun ke jalan. Mulyana dan rekan lainnya mendapat pelatihan terlebih dahulu dari pihak kepolisian.

Bandung Heurin Ku Tangtung, Kemacetan Tanpa Solusi?

Penulis Fanny S. Alam9 April 2024

Ramalan Bandung lumpuh karena macet total tahun 2037 bisa jadi kenyataan melihat situasi sekarang. Sistem transportasi umum terintegrasi sudah tak dapat ditawar.

Buruh Jawa Barat akan Demonstrasi 29 dan 30 November, KSPSI Mohon Maaf Jika Terjadi Kemacetan

Penulis Tim Redaksi27 November 2021

Kemacetan diperkirakan akan terjadi di jalur-jalur yang dilalui konvoi buruh se-Jawa Barat. Mereka akan menuntut kenaikan upah yang akan ditetapkan 30 November.

Kemudahan Kredit Motor dan Lemahnya Sistem Transportasi Publik Menyumbang Kemacetan di Kota Bandung

Penulis Jonathan Chantiago 24 Januari 2023

Berbagai macam janji program kerja pemerintah untuk mengatasi kemacetan di Bandung yang selama ini kita dengar terdengar, tidak terealisasi.

PILWALKOT BANDUNG 2024: Mahasiswa Mempertanyakan Visi Misi Para Kandidat dalam Menyikapi Isu Krusial Kotanya, Mulai dari Lingkungan, Kemacetan, hingga Pendidikan

Penulis Pahmi Novaris 25 Oktober 2024

Pilwalkot Bandung 2024 diikuti empat pasang kandidat. Orang-orang muda menyuarakan kriteria pemimpin ideal bagi kota yang penuh masalah seperti Bandung.

Kemacetan, Kegagalan Sistem, dan Dosa Individu

Penulis Jejen Jaelani22 September 2023

Masalah kemacetan bersumber kegagalan pemerintah mengelola transportasi publik. Nahasnya, warga kota selalu ditunjuk sebagai pangkal persoalan.

Kemacetan Menciptakan Budaya Ngaret Kolektif, sebuah Kerugian bagi Warga Bandung

Penulis Iman Herdiana23 Desember 2022

Pada musim liburan seperti menjelang Natal dan tahun baru ini, kemacetan lalu lintas Kota Bandung jangan ditanya.

Masih Banyak Pekerjaan Mengatasi Kemacetan Selain Membangun BRT Bandung Raya

Penulis Muhammad Akmal Firmansyah2 Agustus 2024

Pembangunan Bus Rapid Transit atau BRT Bandung Raya mesti saling terhubung dengan angkutan kota (angkot). Jika tidak, akan terjadi rebutan penumpang.

Mahasiswa Universitas Indonesia Menciptakan Aplikasi TODerse untuk Mengurangi Kemacetan

Penulis Iman Herdiana30 Mei 2023

Aplikasi TODerse dirancang khusus untuk penanganan kemacetan di Indonesia dengan memanfaatkan potensi penggunaan ponsel pintar.

MEMBEDAH KEMACETAN KOTA BANDUNG #2: Banjir Sepeda Motor

Penulis Awla Rajul20 Juli 2022

Penyebab kemacetan Kota Bandung sudah menjadi rahasia umum, antara lain, tak terbendungnya jumlah kendaraan, mobil maupun sepeda motor.

MAHASISWA BERSUARA: Stagnasi Kota Bandung Menyelesaikan Permasalahan Akut Kemacetan sampai Parkir Liar

Penulis Yopi Muharam16 Mei 2024

Belum ada solusi berarti yang ditawarkan pemerintah Kota Bandung untuk menanggulangi masalah kemacetan dan parkir liar.

SAWALA DARI CIBIRU #24: Mengakrabi Kemacetan

Penulis Ibn Ghifarie 4 Mei 2023

Henry Manampiring penulis buku Filosofi Teras telah mengalami sendiri stres dan kesulitan-kesulitan dalam hidupnya karena banyak marah-marah.

//