Edukasi Seks adalah Langkah Dasar untuk Melindungi Pekerja Migran

Penulis Aubrey Kandelila Fanani 21 April 2025

Masalah pekerja migran adalah masalah perempuan, masalah relasi kuasa, masalah kelas, dan juga masalah transnasional.

SURAT DARI TAIWAN #9: Apa yang Dinyanyikan Pekerja Migran Indonesia di Taiwan?

Penulis Irfan Muhammad27 Juli 2022

Kegiatan musisi pekerja migran Indonesia di Taiwan beragam, mulai dari pop dan dangdut hingga band punk. Mereka menciptakan musik sebagai ekspresi pekerja migran.

KBMB Menuntut Malaysia agar Menghentikan Penangkapan Buruh Migran Indonesia

Penulis Iman Herdiana26 November 2021

Hasil investigasi KBMB mengungkap sedikitnya 12 orang buruh migran Indonesia yang ditahan di PTS Tawau, Sabah, telah meninggal dunia.

Buruh Migran Indonesia Terjebak Praktik Penahanan Dokumen

Penulis Iman Herdiana16 Desember 2021

Tahun 2020, remitansi yang dikirimkan buruh migran ke Indonesia mencapai 189 triliun. Tetapi kontribusi ini tak sepadan dengan jaminan keselamatan kerja.

Ajakan Donasi untuk Buruh Migran Indonesia yang Dideportasi Malaysia

Penulis Iman Herdiana22 Mei 2022

Hingga akhir Mei dan Juni 2022 akan ada ratusan imigran Indonesia dari Malaysia yang dideportasi. Kondisi mereka memprihatinkan dan membutuhkan pertolongan.

Catatan Kelam Kematian Buruh Migran Indonesia, di Mana Tanggung Jawab Negara?

Penulis Emi La Palau30 Juni 2022

Koalisi Buruh Migran Berdaulat (KBMB) mencatat sepanjang Maret 2021 hingga Juni 2022 ada sebanyak 2.191 buruh migran dan keluarganya dideportasi. 

Festival Bantu Teman: Aksi Solidaritas Bantu Pekerja Perbukuan

Penulis Delpedro Marhaen14 September 2021

Sebelum pagebluk, para pekerja perbukuan sudah kena gebuk secara finansial karena rentannya sistem pendapatan mereka.

Jumlah Pekerja Anak di Indonesia Meningkat, termasuk di Kota dan Kabupaten Bandung

Penulis Iman Herdiana6 September 2023

Anak-anak terpaksa bekerja untuk membantu ekonomi keluarga. Tingginya jumlah pekerja anak dikhawatirkan menciptakan lingkaran kemiskinan.

SAYEMBARA ESAI MAHASISWA BERSUARA: Pekerja Kreatif yang Dilarang Kreatif

Penulis Fauzan Rafles 5 Januari 2025

TIDAK SEMUA PNS BEGITU. Namun, itulah isi kepala dan pandangan saya terhadap para pegawai pemerintahan di tempat saya magang.

Indonesia Krisis Insinyur, Lapangan Kerja Konstruksi Rentan Diduduki Pekerja Asing

Penulis Jerico Sugiarto20 Agustus 2022

Jika ahli konstruksi Indonesia tidak memiliki sertifikasi dan kualifikasi yang mumpuni, maka orang asing akan menguasai proyek-proyek konstruksi Indonesia.

MAHASISWA BERSUARA: Tanggung Jawab Perusahaan dan Kebijakan Pemerintah yang Pro Pekerja Menghadapi Krisis PHK

Penulis Mazaya Shafa Alyka Rachmawan10 Juni 2024

Perusahaan dan pemerintah harus bekerja sama menghadapi krisis pemutusan hubungan kerja (PHK). Perlu membangun transparansi di perusahaan dan birokrasi pemerintahan.

CATATAN DARI BANDUNG TIMUR #56: Siapa yang Mengasuh Anak Pekerja?

Penulis Noor Shalihah19 Februari 2024

Seorang anggota KPPS kehilangan anaknya yang masih bayi berusia 6 bulan sepulang mengawal pemungutan dan penghitungan suara pada Pemilu 2024.

PHK Sepihak Menimpa 230 Buruh PT Bapintri, Para Pekerja Protes Pembayaran Pesangon Dicicil 4,5 Tahun

Penulis Emi La Palau7 Februari 2025

Para buruh mendirikan tenda di area PT Bapintri. Mereka akan bertahan sampai hak-hak mereka dipenuhi oleh perusahaan.

Isu-isu Krusial yang Merugikan Kelas Pekerja di Hari Buruh Internasional (May Day) 2023

Penulis Iman Herdiana1 Mei 2023

Isu-isu yang merugikan kaum buruh ada pada UU Cipta Kerja, kebijakan pemotongan upah, hingga desakan pengesahan Rancangan Undang-undang Para Pekerja Rumah Tangga.

Menyoal Absennya Perlindungan Negara pada Perempuan Pekerja sekaligus Ibu Tunggal, Potret Perempuan dalam Film Mai

Penulis Fajrin Sidek28 Juni 2024

Alih-alih menjadi tanggung jawab negara, perempuan seperti Mai (perempuan pekerja dan ibu tunggal) dengan semua persoalannya ada dalam eksploitasi kapitalisme.

SUARA SETARA: Sistem Patriarki yang Membuat Upah Pekerja Perempuan Jauh Lebih Rendah

Penulis Mutiara Beln & Azmi Mahatmanti2 April 2024

Sistem patriarki seakan membangun tembok bagi perempuan untuk memiliki kesempatan yang sama di sektor pekerjaan yang memiliki upah tinggi.

May Day 2023 di Bandung: Persoalan Buruh masih Laten, Kelas Pekerja Harus Bersatu

Penulis Awla Rajul1 Mei 2023

Massa dari Aliansi Buruh Bandung Raya menyerukan seluruh kelas pekerja di Indonesia bersatu melawan ketidakadilan. Massa juga menuntut pencabutan UU Cipta Kerja.

Dua Dekade Pekerja Rumah Tangga Indonesia Tidak Dilindungi Undang-undang

Penulis Noviana Rahmadani29 Agustus 2024

Jawa Barat tercatat menjadi salah satu provinsi dengan jumlah pekerja rumah tangga tertinggi nasional. Sudah sangat lama PRT menanti pengesahan RUU PPRT.

Lebih dari 100 Mantan Pekerja Pikiran Rakyat Berunjuk Rasa Menuntut Pemenuhan Hak-hak Mereka

Penulis Muhammad Akmal Firmansyah18 April 2024

Para pekerja yang tergabung dalam Aliansi Eks Karyawan Pikiran Rakyat Menggugat mendesak perusahaan membayarkan uang bekal hari tua, uang kesehatan, dan tunjangan.

SUARA SETARA: Eksklusi Struktural Pekerja Disabilitas dan Lansia di Universitas

Penulis Fatiha Khoirotunnisa Elfahmi 1 Juli 2023

Pembiaran eksklusi struktural oleh universitas menunjukkan kegagalan integritasnya dalam semangat inklusivitas di pendidikan tinggi.

PHK Karyawan CNN Indonesia Setelah Deklarasi Serikat Pekerja

Penulis Muhammad Akmal Firmansyah8 September 2024

Pemecatan (PHK) terhadap karyawan CNN Indonesia dianggap bagian dari pemberangusan serikat pekerja. Perusahaan berdalih karena efisiensi.

Pekerja Penyandang Disabilitas Bukanlah Hambatan Perusahaan

Penulis Iman Herdiana28 Juni 2022

Meski hak para penyandang disabilitas telah diatur, di lapangan masih sering dijumpai adanya pemahaman yang keliru dari masyarakat terkait pekerja disabilitas.

Kelas Pekerja di Bandung Tidak Baik-baik Saja

Penulis Muhammad Akmal Firmansyah1 Mei 2024

Kelas pekerja atau kaum buruh tumpah ke di Kota Bandung. Kesejahteraan buruh masih jauh panggang dari api. Titik aksi terpusat di Cikapayang.

Pekerja Rumah Tangga itu Mitra Kerja, bukan Budak

Penulis Sherani Soraya Putri19 Juli 2023

Perlakuan buruk terus menimpa Pekerja Rumah Tangga (PRT ) di Indonesia. Salah satunya akibat pendefinisian pekerjaan yang belum juga jelas.

Pembahasan RUU PPRT Dialihkan ke Anggota DPR RI yang Baru, Perlindungan Pekerja Rumah Tangga Bukan Prioritas Negara

Penulis Ivan Yeremia3 Oktober 2024

Pada 2018-2023 terdapat 2.641 kasus kekerasan kepada pekerja rumah tangga di Indonesia. Mayoritas kasus berupa kekerasan psikis, fisik, dan ekonomi.

Memastikan Masa Depan Pekerja Ketika PLTU Cirebon Dipensiunkan

Penulis Awla Rajul5 Mei 2024

PLTU Cirebon akan pensiun dini sebagai keharusan mengurangi pencemaran dan pemanasan global. Nasib para pekerja mesti dijamin.

Menengok Potret Pekerja Anak di Pabrik-pabrik Tekstil Majalaya

Penulis Tri Joko Her Riadi7 Mei 2021

Bekerja 42 jam seminggu, pekerja anak di Majalaya diupah sebesar Rp 2.000 per hari. Angka ini jauh di bawah upah harian minimum di Jawa Barat sebesar Rp 4.600.

Just Energy Transition Partnership: Adakah Keadilan bagi Para Pekerja?

Penulis Fariz Reza Ferdiansyah10 Agustus 2023

Belum ada keselarasan antara program transisi energi dalam skema Just Energy Transition Partnership (JETP) dengan implikasinya di sektor tenaga kerja.

PAYUNG HITAM #50: Sisi Lain Wisata di Lembang, Cerita Pahit Pekerja Pariwisata

Penulis Chan2 Januari 2025

Lembang dan daerah sekitarnya memiliki beragam tempat wisata yang membuka banyak lapangan pekerjaan. Ada cerita pahit yang dialami para pekerja pariwisata di sana.

PP Tapera, Mimpi Buruk Kelas Pekerja, Beban Bagi Pengusaha

Penulis Noviana Rahmadani6 Juni 2024

Pemerintah seharusnya membenahi sistem perburuhan daripada mengurus Tapera. Status kerja dan upah rendah saat ini menyulitkan kelas pekerja memiliki rumah sendiri.

//