MAHASISWA BERSUARA: Kampus Mencari Eksistensi, Mahasiswa Kehilangan Kualitas Diri
Penulis Muhamad Fikry Abrar Yoga Wardhana25 Oktober 2024
Kampus terlalu membuat mahasiswa menyibukkan dirinya untuk kepentingan kampus, sehingga abai bahwasanya mahasiswa juga memerlukan aktualisasi diri.
MAHASISWA BERSUARA: Sebuah Otokritik Organisasi Mahasiswa, sebagai Agen Perubahan atau Ilusi Agen Perubahan?
Penulis Alif Sepulloh7 Februari 2025
Otokritik terhadap organisasi mahasiswa sangat penting untuk menjaga integritas dan tujuannya semula untuk mendorong perubahan yang berarti di dalam kampus.
SAYEMBARA ESAI MAHASISWA BERSUARA: Mahasiswa dari Keluarga Kelas Menengah ke Bawah di Persimpangan Mimpi dan Derita
Penulis Ahmad Baidhowi Mursyid 21 Desember 2024
Mahasiswa dari keluarga mengengah ke bawah harus bergumul dengan segala kesusahan. Mereka dan orang tuanya sama-sama terjebak di negara yang payah.
MAHASISWA BERSUARA: Mengapa Kesehatan Mental Mahasiswa Tidak Boleh Diabaikan?
Penulis Alif Safikri25 April 2024
Institusi pendidikan harus menyediakan sumber daya dan layanan kesehatan mental yang mudah diakses dan terjangkau bagi mahasiswa. Konseling individu tidak cukup.
MAHASISWA BERSUARA: Skandal Perselingkuhan Mahasiswa dengan Penguasa
Penulis Nur Cholis Al Qodri14 Desember 2023
Saatnya bersatu untuk mengubah arah gerakan mahasiswa dari permainan kekuasaan politik internal kampus ke perjuangan nyata melawan penindasan terhadap rakyat.
MAHASISWA BERSUARA: Mewaspadai Manipulasi Politik dalam Organisasi Mahasiswa Daerah
Penulis Aqil Madani 17 Oktober 2024
Organisasi mahasiswa daerah seharusnya menjadi wadah di mana semua suara didengar dan dihargai. Tempat di mana semua anggotanya dapat tumbuh bersama.
SAYEMBARA ESAI MAHASISWA BERSUARA: Mahasiswa di Persimpangan Neoliberalisme Pendidikan, antara Performativitas Gerakan dan Tantangan Perjuangan Substantif
Penulis Cindy Veronica Rohanauli13 Desember 2024
Tulisan "Darurat Aktivisme Borjuis" sempat menjadi bahan perbincangan panas. Apakah mahasiswa, dengan segala romantisasinya, masih relevan dalam peta politik kini?
MAHASISWA BERSUARA: Ketika Nepotisme Menggerogoti Organisasi Mahasiswa
Penulis Swandaru Aghni6 Maret 2025
Nepotisme dalam sebuah organisasi mahasiswa (ormawa) bukanlah merupakan hal yang bisa dinormalisasikan dengan alasan apa pun itu.
MAHASISWA BERSUARA: Menimbang Kiprah Organisasi Mahasiswa Daerah dalam Pembangunan Lokal
Penulis Aqil Madani 26 Juli 2024
Organisasi mahasiswa daerah sebenarnya punya peran yang penting dalam jangka panjang untuk meningkatkan kondisi sosial dan ekonomi di daerah asal mereka.
MAHASISWA BERSUARA: Pengaruh Penggunaan ChatGPT terhadap Karakter Akademik Mahasiswa
Penulis Ratna Salsabila Mariana15 Juli 2023
Penggunaan ChatGPT dapat membantu aktivitas pembelajaran mahasiswa. ChatGPT juga dapat berdampak buruk jika digunakan dengan tidak bertanggung jawab dan tidak etis.
MAHASISWA BERSUARA: Siapa itu Mahasiswa?
Penulis Andrian Maldini Yudha1 Maret 2023
Aksi mahasiswa sering dinilai sebelah mata, membuat gaduh, dan ricuh. Aksi turun ke jalan adalah cara mahasiswa membela masyarakat.
MAHASISWA BERSUARA: Keuntungan Menggunakan ChatGPT yang Merugikan Mahasiswa
Penulis Hafizh Umar Assad4 Desember 2023
Kemudahan yang ditawarkan platform AI (Artificial Intelligence) seperti ChatGPT menghambat berkembangnya day pikir kritis.
MAHASISWA BERSUARA: Tidak Ada Istilah FOMO Buat Para Mahasiswa yang Baru Mulai Membaca
Penulis Fara Fauzan24 November 2024
Media sosial membatasi ruang gerak manusia. Maka, membaca buku adalah cara manusia untuk mendobrak batasan yang lahir karena digitalisasi.
MAHASISWA BERSUARA: Menimbang Wadah Perjuangan Mahasiswa Menghadapi Society 5.0
Penulis Deden Dinar19 April 2024
Salah satu wadah untuk membentuk mahasiswa sebagai agen perubahan yang siap menerima perubahan itu pula adalah organisasi mahasiswa. Literasi digital menjadi kunci.
MAHASISWA BERSUARA: Refleksi Represifitas Aparat dalam Aksi Tolak RUU TNI
Penulis Muhammad Dzacky16 April 2025
Tindakan represif aparat berseragam pada massa aksi penolakan RUU TNI mencederai demokrasi. Seharusnya rakyat diberikan ruang dan tidak direpresi.
MAHASISWA BERSUARA: “Petani Tulang Punggung Bangsa”
Penulis Rudi Agus Hartanto15 Maret 2023
Orientasi pembangunan tidak memiliki pemahaman etis atas konsep kultural masyarakat tani. Pada akhirnya petani adalah korban sebagaimana catatan sejarah.
SAYEMBARA ESAI MAHASISWA BERSUARA: Dilema Antara Bisnis, Ekologi, dan Masa Depan Punclut
Penulis Keisya Diva K 3 Januari 2025
Diperlukan langkah tegas dari pemerintah untuk menyeimbangkan kepentingan bisnis dan ekologi melalui penegakan peraturan dan penerapan sanksi di Punclut.
MAHASISWA BERSUARA: Ada Apa dengan Jatinangor Sekarang?
Penulis Nur Aini Rasyid21 Desember 2023
Banyak hal yang perlu dibenahi di Jatinangor Kabupaten Sumedang. Terutama terkait dengan pengelolaan tata ruang dengan beroirentasi pada penambahan kawasan hijau.
SAYEMBARA ESAI MAHASISWA BERSUARA: Rasa Malu dan Mitos Pemerkosaan yang Melingkupi Tubuh Perempuan Membuat Proses Keadilan Menjadi Semakin Rumit
Penulis Aubrey Kandelila Fanani 12 Desember 2024
Mitos pemerkosaan telah mengakar dalam sistem hukum kita. Penyelidik tidak hanya menyalahkan korban kekerasan seksual, tetapi juga meragukan kesaksian mereka.
MAHASISWA BERSUARA: Saatnya Memanfaatkan Teknologi Monitoring dan Deteksi Dini untuk Sesar Lembang
Penulis Beladisti Safirani Tanjung31 Agustus 2023
Menggabungkan teknologi canggih, manajemen risiko yang teliti, dan partisipasi aktif masyarakat akan memberikan fondasi yang kuat untuk mengurangi dampak bencana.
MAHASISWA BERSUARA: Habis Wattpad Terbitlah Alternate Universe (AU)
Penulis Talitha Islamey9 Juli 2023
Akankah Alternate Universe (AU) di Twitter menggeser popularitas Wattpad sebagi ruang cerita dan sastra digital?
MAHASISWA BERSUARA: Sedikit Menguliti Fakta di Balik Pendidikan Indonesia
Penulis Annisaa Nurhidayah Rohmah25 Maret 2023
Banyak guru yang mengeluhkan kurangnya waktu untuk mengerjakan segala macam pekerjaan administrasi yang ada, menjadikan guru kurang maksimal mengajar dalam kelas.
MAHASISWA BERSUARA: Pembangunan IKN, Harapan atau Malapetaka Bagi Daerah Lain?
Penulis Tubagus Eko Saputra 27 Februari 2025
Di balik kemegahan Ibu Kota Nusantara (IKN), terdapat wilayah-wilayah yang menjadi “tumbal” dan harus menanggung kerusakan ekologis.
MAHASISWA BERSUARA: Sebuah Sayembara Esai, Sebuah Ajakan Terlibat
Penulis Tim Redaksi14 Februari 2023
BandungBergerak.id percaya bahwa suara kritis mahasiswa harus memperoleh tempat yang layak dan menjangkau audiens yang lebih luas. Saatnya Mahasiswa Bersuara.
MAHASISWA BERSUARA: Meromantisisasi Ketidakbahagiaan dalam Bingkai Pernikahan
Penulis Jesica Willyanti25 Januari 2024
Lakukanlah konseling bila terjadi permasalahan dalam pernikahan, bukan membiarkannya berlarut-larut dengan anggapan permasalahan dalam pernikahan adalah hal normal.
MAHASISWA BERSUARA: Korelasi Kemiskinan dan Kasus Bunuh Diri
Penulis Ridwan Tri Wibowo4 Januari 2024
Tekanan finansial memicu tindakan tragis bunuh diri atau membunuh orang lain. Membutuhkan perhatian sosial dan pemerintah untuk membentuk lingkungan yang aman.
MAHASISWA BERSUARA: Penerapan Arsitektur Berkelanjutan sebagai Pendekatan Inovatif untuk Mewujudkan Smart City
Penulis Jessica Sunglydia20 Desember 2024
Integrasi pendekatan arsitektur berkelanjutan dan Smart City berpotensi menciptakan kota yang lebih sehat, ramah lingkungan, dan nyaman bagi warganya
MAHASISWA BERSUARA: Demokrasi di Negeri Tirani
Penulis Bobby4 November 2024
Penerapan demokrasi di Indonesia nyatanya masih jauh dari harapan. Rezim dan para penyelenggara pemerintahan malah menuntun menuju kemunduran demokrasi.
MAHASISWA BERSUARA: Besok Sungai Bukan Air tapi Sampah Plastik
Penulis Laretta P. Liman27 Juni 2023
Sampah plastik akan terus menjadi masalah yang melibat Sungai Cikapundung jika masyarakat masih bergantung pada penggunaan kantong plastik sekali pakai.
MAHASISWA BERSUARA: Belajar dari Ternak Uang ala Timothy Ronald
Penulis Giorgio Aquaresta 13 Juni 2024
Konsep Ternak Uang yang dikembangkan Timothy Ronald menggunakan pendekatan pengelolaan keuangan yang berfokus pada pengembangan aset dan investasi.
MAHASISWA BERSUARA: Kebijakan Kepala Daerah Harus Transparan
Penulis Sabarnuddin18 Mei 2025
Kepala daerah harus punya terobosan yang berdampak bagi masyarakat luas, bukan hal baru yang merusak atau membuat rakyat semakin sengsara.
MAHASISWA BERSUARA: Saatnya Masyarakat Sadar Pentingnya Aturan Mengonsumsi Gula
Penulis Nathan Marvellius1 Februari 2025
Gula dapat menjadi zat adiktif yang belum disadari oleh banyak orang. Berisiko mendorong konsumsi gula berlebihan dan dapat memicu berbagai macam penyakit.
MAHASISWA BERSUARA: Polusi Udara yang Mengganggu Kesehatan Mental Masyarakat
Penulis Caroline Angelina12 Januari 2024
Polusi udara sepeti yang dihadapi Jakarta tidak hanya mengancam kesehatan manusia secara fisik saja, melainkan juga dalam kesehatan mental masyarakat.
MAHASISWA BERSUARA: Stop Diam-diam Merekam Orang di Tempat Umum!
Penulis Apriani Lasole2 Desember 2023
Merekam aktivitas atau objek di tempat umum diperbolehkan selama kedua hal tersebut bersifat publik dan bukan bersifat pribadi. Hargai hak privasi.
MAHASISWA BERSUARA: Karena Suporter Fomo Menjadi Makanan Kapitalis Sepak Bola (Indonesia)
Penulis Muhamad Fikry Abrar Yoga Wardhana3 Desember 2024
Kapitalisme menciptakan segmen "customer" tersendiri dengan memanfaatkan kepolosan suporter fomo demi meraup keuntungan sebesar-besarnya atas nama klub sepak bola.
MAHASISWA BERSUARA: Strategi agar Terhindar dari Kejahatan Seksual di Kampus
Penulis Muiz Mahdi Fiqhiya12 September 2024
Siapa pun bisa menjadi pelaku dan bisa menjadi korban kekerasan seksual.
MAHASISWA BERSUARA: Alasan Perusahaan Tidak Membagikan Dividen
Penulis Zefanya Patricia7 Juli 2023
Menahan dividen memang dapat menurunkan minat investasi. Namun menahan dividen menjadi strategi untuk mengembangkan perusahaan dalam jangka panjang.
MAHASISWA BERSUARA: Inisiatif Pengurangan Sampah di Industri Logistik dengan Rantai Pasok Tertutup
Penulis Intan Apgredisilvi15 Juli 2024
Rantai pasok tertutup atau Closed Loop Supply Chain (CLSC) adalah solusi logistik dengan mengembalikan kemasan pada produsen untuk didaur ulang atau digunakan lagi.
MAHASISWA BERSUARA: Demokrasi di Bawah Bayang-bayang Kapitalisme, Dampak Uang dan Kekuasaan pada Pemilu
Penulis Nabillah Sekar Asri Maheswari2 Mei 2024
Kapitalisme pemilu dapat dilihat dalam peran uang dan pengaruh bisnis dalam proses politik, menciptakan ketidaksetaraan dalam proses politik,
MAHASISWA BERSUARA: Indonesia dalam Bayang-bayang Ekspansi Kapitalis
Penulis Tubagus Eko Saputra 4 April 2025
Danantara mencerminkan kecenderungan negara bergerak menuju pelepasan fungsi sosialnya dan penguatan dominasi aktor ekonomi privat dalam pengelolaan kekayaan publik.
MAHASISWA BERSUARA: Moral Pelajar, Urusan Siapa?
Penulis Sila Azzahra 9 Maret 2023
Pendidik yang terbaik untuk mengajari seorang pelajar tentang nilai moral adalah berbagai pihak yang terlibat dalam kehidupan pelajar tersebut.
MAHASISWA BERSUARA: Kepasifan Pemerintah Menghancurkan Relasi Seni dan Disabilitas di Bandung
Penulis Azelia Shula Z.2 Januari 2024
Ketidakmampuan pemerintah memberikan tempat yang tepat untuk menampung kreativitas difabel menjadi catatan merah bagi Kota Bandung sebagai Kota Ramah Disabilitas.
MAHASISWA BERSUARA: Strategi Pembelajaran Kontekstual untuk Berpikir Kritis dengan Matematika dalam Kehidupan Sehari-hari
Penulis Viola Aimee Natalie 17 Desember 2024
Matematika tidak bisa dilepaskan dari kehidupan manusia. Segala yang kita lihat, sentuh, dan bicarakan, tanpa sadar adalah bentuk dari matematika.
MAHASISWA BERSUARA: Menyoal Isu Lingkungan, dari Propaganda Politik hingga Kesadaran Anak Muda
Penulis Fauqi Muhtaromun Nazwan5 Oktober 2023
Calon presiden di Indonesia tidak pernah menjadikan isu lingkungan sebagai isu yang penting dalam kampanye pemilu.
Mengenal Aplikasi Bersuara untuk Korban Perundungan dari Mahasiswa ITB
Penulis Iman Herdiana13 Juli 2023
Aplikasi Bersuara menciptakan keamanan bagi korban untuk menyampaikan pengalaman mereka melalui fitur report yang masuk ke Pusat Pembinaan dan Pemberdayaan Anak.
MAHASISWA BERSUARA: Budaya Ngopi sebagai Ritual Penggerak Dinamika Sosial
Penulis Fatih Hayatul Azhar11 Agustus 2024
Kopi dan kedai kopi memainkan peran penting dalam sejarah dan budaya Indonesia. Dari simbol identitas nasional, budaya, hingga pusat inovasi sosial dan intelektual.
MAHASISWA BERSUARA: Penggunaan Batu Kali untuk Bangunan Sederhana Tahan Gempa
Penulis Fideles Aldha Kharisma 21 Juni 2023
Fondasi batu menjadi pilihan praktis dan mudah untuk fondasi bangunan sederhana di wilayah-wilayah dengan risiko gempa yang rendah hingga sedang.
MAHASISWA BERSUARA: Bagaimana Cara Membangun Lingkungan Kerja yang Mendukung Kesehatan Mental?
Penulis Tri Sartika Simanjuntak 8 Juni 2024
Pemberi kerja sebaiknya realistis mengenai beban kerja dan tenggat waktu, mendorong karyawan mengambil istirahat secara teratur, dan menghormati waktu libur mereka.
MAHASISWA BERSUARA: Menggugat Kastrat
Penulis Gregorius Ken Mahisa Iswara30 April 2025
Eksistensi Kajian Strategis (Kastrat) organisasi mahasiswa menciptakan kubik-kubik sosial, seolah-olah pergerakan hanya milik mahasiswa dan kaum terpelajar saja.
MAHASISWA BERSUARA: Menukas Politik Identitas, Kritik pada Partai Politik dan Pemuka Agama
Penulis Eky Zupaldry21 Maret 2023
Mengatasi persoalan politik identitas agama bukanlah hal yang mudah mengingat pluralismenya masyarakat Indonesia, tetapi bukan berarti itu mustahil untuk dilakukan.
Mahasiswa dan Buruh
Fotografer Prima Mulia3 Mei 2024
Liputan Hari Buruh di Bandung banyak dilakukan mahasiswa ilmu komunikasi. Beberapa mahasiswa jurusan jurnalistik mantap ingin menjadi jurnalis atawa buruh tinta.
Mahasiswa dan Buruh
Fotografer Prima Mulia3 Mei 2024
Liputan Hari Buruh di Bandung banyak dilakukan mahasiswa ilmu komunikasi. Beberapa mahasiswa jurusan jurnalistik mantap ingin menjadi jurnalis atawa buruh tinta.
Mahasiswa dan Buruh
Fotografer Prima Mulia3 Mei 2024
Liputan Hari Buruh di Bandung banyak dilakukan mahasiswa ilmu komunikasi. Beberapa mahasiswa jurusan jurnalistik mantap ingin menjadi jurnalis atawa buruh tinta.
Mahasiswa dan Buruh
Fotografer Prima Mulia3 Mei 2024
Liputan Hari Buruh di Bandung banyak dilakukan mahasiswa ilmu komunikasi. Beberapa mahasiswa jurusan jurnalistik mantap ingin menjadi jurnalis atawa buruh tinta.
Mahasiswa dan Buruh
Fotografer Prima Mulia3 Mei 2024
Liputan Hari Buruh di Bandung banyak dilakukan mahasiswa ilmu komunikasi. Beberapa mahasiswa jurusan jurnalistik mantap ingin menjadi jurnalis atawa buruh tinta.
Mahasiswa dan Buruh
Fotografer Prima Mulia3 Mei 2024
Liputan Hari Buruh di Bandung banyak dilakukan mahasiswa ilmu komunikasi. Beberapa mahasiswa jurusan jurnalistik mantap ingin menjadi jurnalis atawa buruh tinta.
Suara Papua dari Bandung
Fotografer Iman Herdiana22 Mei 2021
Mahasiswa Papua yang kuliah di Bandung menyuarakan aspirasinya lewat sejumlah aksi. Mereka menyuarakan tuntutan di tengah kota.
Suara Papua dari Bandung
Fotografer Iman Herdiana22 Mei 2021
Mahasiswa Papua yang kuliah di Bandung menyuarakan aspirasinya lewat sejumlah aksi. Mereka menyuarakan tuntutan di tengah kota.
Suara Papua dari Bandung
Fotografer Iman Herdiana22 Mei 2021
Mahasiswa Papua yang kuliah di Bandung menyuarakan aspirasinya lewat sejumlah aksi. Mereka menyuarakan tuntutan di tengah kota.
Suara Papua dari Bandung
Fotografer Iman Herdiana22 Mei 2021
Mahasiswa Papua yang kuliah di Bandung menyuarakan aspirasinya lewat sejumlah aksi. Mereka menyuarakan tuntutan di tengah kota.
Suara Papua dari Bandung
Fotografer Iman Herdiana22 Mei 2021
Mahasiswa Papua yang kuliah di Bandung menyuarakan aspirasinya lewat sejumlah aksi. Mereka menyuarakan tuntutan di tengah kota.
Suara Papua dari Bandung
Fotografer Iman Herdiana22 Mei 2021
Mahasiswa Papua yang kuliah di Bandung menyuarakan aspirasinya lewat sejumlah aksi. Mereka menyuarakan tuntutan di tengah kota.
