PILKADA JABAR 2024: Nomor Urut Para Kontestan Pilgub Jabar 2024, Pilwalkot Bandung 2024, Pilbup Bandung 2024, Pilbup Bandung Barat 2024

Penulis Awla Rajul26 September 2024

Selain pengundian nomor urut pasangan kandidat Pilkada Jabar 2024, KPU juga telah menetapkan jumlah Daftar Pemilih Tetap (DPT).

Kritik Walhi Jawa Barat pada Debat Soal Lingkungan oleh Cawapres Pilpres 2024

Penulis Awla Rajul24 Januari 2024

Debat tiga Calon Wakil Presiden (Cawapres) Pilpres 2024 tidak menyentuh substansi krisis lingkungan di Indonesia. Masih penuh gimik.

Pemilih Muda dalam Peta Kerawanan Pilpres 2024

Penulis Iman Herdiana7 November 2023

Presiden BEM Unpas M. Reza Zakki Maulana berharap, orang muda menjadi pemain kunci dalam menentukan arah bangsa lima tahun ke depan.

Suhu Politik Pilpres 2024 Menjalar ke Kampus-kampus, Kebebasan Akademik Mesti Dijunjung Tinggi

Penulis Iman Herdiana5 Februari 2024

Kampus-kampus di Indonesia menkritik praktik politik yang niretika. Rektor IPB menyatakan berpendapat adalah hak semua warga yang dijamin konstitusi.

Refleksi Kemunduran Negara di Segala Bidang, Catatan untuk Pilpres 2024

Penulis Iman Herdiana3 Februari 2024

Indonesia dalam kurun satu dekade terakhir mengalami kondisi memprihatinkan di bidang kesejahteraan sosial, ketenagakerjaan, pendidikan, kesehatan, dan lain-lain.

Pilpres 2024 Membutuhkan Orang-orang Muda yang Mewaspadai Politisasi Identitas

Penulis Iman Herdiana24 November 2023

Politisasi identitas pada Pilpres 2024 akan melahirkan situasi sosio kultural yang intoleran dan diskriminatif. Orang-orang muda bisa mencegahnya.

KontraS Meluncurkan Catatan Rekam Jejak Dugaan Pelanggaran HAM di Tubuh Timses Pilpres 2024

Penulis Muhammad Akmal Firmansyah7 Februari 2024

KontraS mengingatkan masyarakat untuk mempertimbangkan komitmen penanganan pelanggaran HAM oleh masing-masing kandidat Pilpres 2024.

Suara tak Acuh dan Kritis Generasi Z Bandung Barat terhadap Pilpres 2024

Penulis Muhammad Akmal Firmansyah23 November 2023

Pemenang Pemilu 2024 harus bertanggung jawab terhadap pendidikan, lapangan kerja, serta perbaikan infrasuktur secara merata di Bandung Barat.

Debat Cawapres Pilpres 2024 Kurang Solutif dalam Mengatasi Kerusakan Lingkungan Indonesia

Penulis Muhammad Akmal Firmansyah22 Januari 2024

Saat ini kerusakan lingkungan di Indonesia semakin parah. Indonesia harus menjalankan pembangunan yang inklusif dan demokratis.

Tiga Pasang Kontestan Pilpres 2024 Dianggap Belum Bisa Mewadahi Aspirasi Pemilih Muda

Penulis Muhammad Akmal Firmansyah31 Oktober 2023

Bagaimana pemilih muda melihat pasangan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar, Ganjar Pranowo dan Mohammad Mahfud MD, dan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka?

Kandidat Pilpres 2024 sudah Ditetapkan, bagaimana Cara Mengakses Layanan Pindah Memilih?  

Penulis Iman Herdiana24 November 2023

KPU telah mengundi nomor urut masing-masing kandidat Pilpres 2024. KPU membuka posko layanan pindah memilih bagi yang memerlukan.

Membaca Perang Ideologi Emmanuel Macron dan Marine Le Pen di Pilpres Prancis

Penulis Adrian Aulia Rahman24 April 2022

Hasil Pilpres Prancis akan menentukan peta politik negeri Ayam Jantan, termasuk soal invasi Rusia ke Ukraina.

Geliat Pilpres di SMA-SMA, Partisipasi Orang Muda tidak Boleh Berakhir Usai Pemungutan Suara

Penulis Iman Herdiana27 Oktober 2023

Pemilu Pilpres maupun Pileg memakan biaya yang sangat mahal. Orang muda perlu turut mengawasi jalannya Pemilu 2024.

ESAI TERPILIH FEBRUARI 2024: Dari Suara Gen Z di Pemilu 2024, Sosok Us Tiarsa, hingga Kekerasan terhadap Jurnalis

Penulis Tim Redaksi16 Maret 2024

Esai Terpilih bulan Februari 2024 terdiri dari satu esai Mahasiswa Bersuara dan dua esai Opini dari pegiat sejarah dan buruh tulis di Bandung.

PILWALKOT BANDUNG 2024: Dandan Riza Wardana dan Arif Wijaya Hendak Berbakti Kepada Rakyat, tak Risau dengan Catatan Kasus Korupsi di Masa Lalu

Penulis Awla Rajul30 Agustus 2024

Dandan Riza Wardana pernah divonis bersalah oleh PN Bandung atas tindakan pidana korupsi pada Oktober 2017. Dandan tidak ingin menengok ke belakang.

Kekecewaan pada Pejabat Membuat Pemilu 2024 di Kota Bandung Dibayangi Golput

Penulis Iman Herdiana25 Mei 2023

Pemkot Bandung menargetkan tingkat partisipasi yang tinggi pada Pilwalkot maupun Pemilu 2024. Target ini dibayangi golput.

ESAI TERPILIH JUNI 2024: Dari Karakteristik Gen Z, Pesan Solidaritas Kurban, Hingga Kiprah Harry Pochang dan Harry Roesli

Penulis Tim Redaksi17 Juli 2024

Esai Terpilih Juni 2024 membahas tema-tema seputar Gen Z, tradisi kurban, dan sejarah musik Bandung yang diwakili duo musisi gaek Harry Pochang dan Harry Roesli.

PILGUB JABAR 2024: Sosialisasi Pilkada Masyarakat Adat Cigugur, Pemenuhan Hak-hak Politik Suku-Suku Minoritas Sering Kali Terkendala

Penulis Iman Herdiana1 Agustus 2024

Sosialisasi pemilihan di masyarakat adat Cigugur diharapkan dapat memberikan informasi pelaksanaan Pilkada Serentak yang akan diselenggarakan 27 November 2024.

PILWALKOT BANDUNG 2024: Tahu Apa Calon Wali Kota Bandung Soal Film?

Penulis Salma Nur Fauziyah15 November 2024

Para calon Wali Kota Bandung berbicara soal cara-cara memajukan industri film. Ada yang menjanjikan anggaran biaya produksi.

KABAR DARI REDAKSI: Surat Awal Tahun 2024 untuk Semua KawanBergerak

Penulis Tim Redaksi24 Januari 2024

Sepanjang 2023 kemarin kita melewati banyak hal, dari yang menyenangkan hingga yang paling memilukan. Tahun ini kita tetap bergerak dari pinggir dan bergandengan.

Jadwal dan Persyaratan PPDB 2024 Jenjang SMP dan SMA di Kota Bandung

Penulis Iman Herdiana24 Mei 2024

Saat ini PPDB 2024 tingkat SMP dan SMA di Kota Bandung, Jawa Barat memasuki masa pendataan. Selanjutnya akan dibuka masa pendaftaran.

ESAI TERPILIH SEPTEMBER 2024: Dari Politik Mbajingisme, Perang Memberangus Literasi, Transformasi Politik Orang Muda, hingga Strategi Menghindari Kekerasan Seksual di Kampus

Penulis Tim Redaksi11 Oktober 2024

Ada empat Esai Terpilih yang tayang di bulan September 2024. Esai-esai ini membahas politik, perang, dan kekerasan seksual.

Mewaspadai Hoaks pada Pemilu 2024

Penulis Muhammad Andi Firmansyah24 November 2023

Media harus mewaspadai peredaran hoaks pada Pemilu 2024. Informasi hoaks dapat merusak kepercayaan publik terhadap demokrasi.

Koalisi Masyarakat Sipil Mengungkap Bukti-bukti Pemilu 2024 tidak Demokratis

Penulis Hizqil Fadl Rohman23 Februari 2024

Tim pemantau pemilu dari Koalisi Masyarakat Sipil melakukan pemantauan dugaan penggelembungan suara di 16 provinsi di Indonesia.

Menengok Perakitan Kotak Suara Pemilu 2024 untuk 7.424 TPS Kota Bandung

Penulis Prima Mulia21 Desember 2023

Proses pengerjaan logistik Pemilu 2024 ini dilakukan oleh warga sekitar gudang KPU Kota Bandung. Mereka diberi upah 2.000 rupiah per kotak suara.

Dari Perlintasan Sebidang ke Posko Bantuan, Relawan Komunitas Terlibat dalam Pelaksanaan Angkutan Lebaran 2024

Penulis Muhammad Akmal Firmansyah8 April 2024

Berbagai komunitas dilibatkan dalam pelaksanaan angkutan Lebaran 2024. Relawan Komunitas Edan Sepur membantu petugas melayani warga di stasiun kereta di Bandung.

PILBUP BANDUNG BARAT 2024: Laga Para Artis di Panggung Pilkada

Penulis Muhammad Akmal Firmansyah23 September 2024

Pilbup Bandung Barat 2024 dimeriahkan laga para artis yang mencari keberuntungan di panggung politik. Mereka kudu paham bahwa Bandung Barat merupakan wilayah besar.

Mendengarkan Aspirasi Mahasiswa Ahmadiyah Menjelang Tahun Politik 2024

Penulis Awla Rajul24 September 2023

Para mahasiswa Ahmadiyah Bandung berbagi ilmu dan beraktivitas bersama siswa-siswa difabel. Tahun politik jangan mengorbankan kelompok minoritas demi suara.

ITB Mendesak Penyelenggaraan Pemilu 2024 yang Berkeadaban, UPI Mengingatkan Presiden Jokowi agar Bersikap Negarawan

Penulis Emi La Palau6 Februari 2024

Penyelenggaraan Pemilu 2024 menjurus tidak mengindahkan keadaban. Presiden Jokowi dituntut netral agar demokrasi tidak runtuh.

Menantang Tirani, Rekaman Visual Demonstrasi 22 Agustus 2024 di Bandung

Penulis Tim Redaksi23 Agustus 2024

Demonstrasi Peringatan Darurat di Bandung tegas mengawal putusan Mahkamah Konstitusi sekaligus menolak Pilkada akal-akalan melalui revisi UU Pilkada oleh DPR.

PILGUB JABAR 2024: Debat Nihil Gagasan Lingkungan

Penulis Awla Rajul20 November 2024

Orang muda kecewa dengan debat Pilgub Jabar 2024 yang berlangsung tanpa perdebatan. Para calon cenderung mengandalkan contekan dari timsukses masing-masing.

Penawaran Beasiswa Van Deventer-Maas Indonesia 2023/2024 untuk Mahasiswa Unpad

Penulis Ahmad Fikri6 Februari 2023

Beasiswa ditujukan bagi mahasiswa D3 dan D4/S1 berupa biaya hidup. Penerima beasiswa juga bisa mengikuti program pengembangan kapasitas diri.

Jadwal dan Persyaratan PPDB SMP Kota Bandung 2024 Tahap 2 untuk Jalur Zonasi, Prestasi, dan Perpindahan Tugas Orang Tua

Penulis Iman Herdiana7 Juni 2024

Pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru SMP Kota Bandung Tahap 2 2024 dibuka mulai 10 Juni 2024 dan akan berlangsung sampai 14 Juni 2024.

PILWALKOT BANDUNG 2024: Mahasiswa Mempertanyakan Visi Misi Para Kandidat dalam Menyikapi Isu Krusial Kotanya, Mulai dari Lingkungan, Kemacetan, hingga Pendidikan

Penulis Pahmi Novaris 25 Oktober 2024

Pilwalkot Bandung 2024 diikuti empat pasang kandidat. Orang-orang muda menyuarakan kriteria pemimpin ideal bagi kota yang penuh masalah seperti Bandung.

Menanti Langkah Elite-elite Politik untuk tidak Menggunakan Politik Identitas di Pemilu 2024

Penulis Iman Herdiana12 Mei 2023

Kesbangpol Jabar mengajak anak muda bersikap toleran menjelang Pemilu 2024. Langkah ini belum cukup karena memerlukan teladan dari elite-elite politik.

Tahapan Pilkada Serentak 2024 Jawa Barat, KPU Sedang Memutakhiran Data Pemilih

Penulis Iman Herdiana8 Juli 2024

Masyarakat diharapkan memantau dengan seksama untuk memastikan partisipasi mereka dalam proses Pilgub Jabar maupun Pilwalkot Bandung yang dihelat November mendatang.

PILBUP BANDUNG BARAT 2024: Para Kandidat Mesti Bisa Mendobrak Kultur Birokrasi Asal Bapak Senang

Penulis Muhammad Akmal Firmansyah4 November 2024

Debat Pilbup Bandung Barat 2024 membahas peningkatan kualitas SDM ASN. Penelitian menunjukkan, kultur asal bapak senang masih kental di birokrasi Bandung Barat.

PILKADA JABAR 2024: AJI Merilis Data Ujaran Kebencian, Jawa Barat Menduduki Peringkat Pertama

Penulis Yopi Muharam6 November 2024

Ujaran kebencian berbau agama di musim Pilkada Jabar 2024 menduduki peringkat pertama di Jawa Barat. Sentimen ini buah dari Pilpres 2019.

Malu-malu Membawa Isu Kelompok Minoritas Rentan dalam Pilgub Jabar 2024

Penulis Ahmad Fikri15 Mei 2024

Partai politik mulai menyinggung persiapan pilkada serentak Jawa Barat. Belum ada yang berani mengangkat isu spesifik terkait kelompok minoritas rentan.

PILGUB JABAR 2024: Elektabilitas Ahmad Syaikhu dan Ilham Habibie Diprediksi Dipengaruhi Konstelasi Politik Nasional

Penulis Muhammad Akmal Firmansyah9 Oktober 2024

Para pemilih kritis dinilai kecewa karena PKS yang lama menjadi oposisi kemudian memilih bergabung dengan poros kekuasaan Koalisi Indonesia Maju.

Unpar Membuka Pendaftaran Jalur USM 2 Bagi Calon Mahasiswa Baru 2024, Disediakan Beasiswa

Penulis Iman Herdiana20 Februari 2024

Unpar membuka pendaftaran bagi calon mahasiswa mulai jenjang S1, S2, dan S3. Terdapat beberapa pilihan beasiswa.

PILWALKOT BANDUNG 2024: Arfi Rafnialdi-Yena Iskandar Masoem, Satu-satunya Pasangan yang Mengusung Calon Wakil Wali Kota Perempuan

Penulis Awla Rajul30 Agustus 2024

Pasangan Arfi Rafnialdi-Yena Iskandar Masoem mendapatkan dukungan dari Partai Golkar, PSI, Partai Hanura, PAN, dan Partai Garuda. Ingin melanjutkan Sekoper Cinta.

Pendaftaran Masuk Perguruan Tinggi UTBK SNBT Dibuka Sampai 5 April 2024

Penulis Iman Herdiana26 Maret 2024

Calon mahasiswa bersiaplah mengikuti Pendaftaran Ujian Tulis Berbasis Komputer Seleksi Nasional Berdasarkan Tes UTBK SNBT 2024.

PILBUP BANDUNG 2024: Sama-sama Mengandalkan Popularitas Artis

Penulis Nabila Eva Hilfani 12 September 2024

Profil pasangan Pilbup Kabupaten Bandung 2024 Dadang Supriatna - Ali Syakieb dan Sahrul Gunawan - Gun Gun Gunawan. Pertarungan politikus artis.

Jawa Barat Lumbung Suara Pemilu 2024, Jumlah Pemilih Terbanyak Kabupaten Bogor

Penulis Iman Herdiana20 September 2023

Pemilih yang terkendala tidak bisa datang ke TPS pada hari H Pemilu 2024 karena beda domisili bisa mengurus melalui mekanisme pindah memilih.

PILGUB JABAR 2024: Partai-partai Medioker Bersatu di Jawa Barat, Akankah Mereka Bertaji?

Penulis Muhammad Akmal Firmansyah21 Agustus 2024

Koalisi Jabar Menang yang terdiri dari partai-partai medioker berharap membentuk kekuatan politik baru dalam perhelatan Pilgub Jabar 2024.

TEDxBandung Mengupas Kekuasaan Sipil Menjelang Pilkada Serentak 2024

Penulis Salma Nur Fauziyah19 November 2024

TEDxBandung berusaha memantik peserta diskusi agar lebih mawas diri dengan pilihannya menjelang pesta demokrasi Pilkada Serentak tanggal 27 November 2024.

Pendaftaran Beasiswa Bank-bank di Indonesia 2024 untuk Kuliah di Kampus-kampus Dalam Negeri Sudah Dibuka

Penulis Iman Herdiana5 Juni 2024

Beragam beasiswa dihadirkan bank-bank di Indonesia, mulai dari beasiswa BCA, beasiswa BSI, dan beasiswa BI. Bentuk beasiswa berupa uang kuliah tunggal (UKT).

Hari Habitat dan Hari Kota Dunia 2024: Sudahkah Bandung Menjadi Kota Layak Huni untuk Pemuda?

Penulis Nurulitha Andini Susetyo21 Oktober 2024

Bandung memiliki orang-orang muda yang kreatif dan mau terlibat. Pertanyaannya, sejauh mana kota ini sudah memberikan ruang untuk mereka?

UMK 2024 Kabupaten dan Kota di Jawa Barat Jauh dari Harapan Buruh

Penulis Awla Rajul1 Desember 2023

UMK 2024 Kabupaten dan Kota di Jawa Barat telah ditetapkan. Hasilnya tidak sesuai dengan tuntutan para buruh yang siang malam berunjuk rasa.

//